Panitia Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) mengumumkan hasil proses seleksi. Siapa saja siswa-siswi yang lolos SNMPTN?
Siswa yang tidak lolos SNMPTN tidak perlu cemas. Masih ada dua jalur penerimaan PTN lainnya, yakni Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) dan seleksi mandiri dari PTN terkait.
Bagi siswa yang lolos, perlu untuk disimak, proses verifikasi dokumen peserta dan/atau pendaftaran ulang di PTN masing-masing bagi yang lulus seleksi dilakukan pada 16 Mei 2017 (bersamaan dengan pelaksanaan ujian tertulis SBMPTN 2017).
SBMPTN ini merupakan seleksi masuk PTN yang selama ini dikenal secara umum, yakni menggunakan nilai ujian tertulis yang diselenggarakan serentak oleh semua PTN. Di SBMPTN, variabel nilai semasa SMA tidak diperhitungkan, yang diperhitungkan adalah nilai dari hasil ujian tulis masuk PTN di hari-H seleksi.
Penasaran dengan hasil SNMPTN 2017, cek disini
Sumber : Detik News
4/26/2017
April 26, 2017
Unknown
Education, News
No comments
Related Posts:
AKREDITASI PRODI UNIVERSITAS AIRLANGGA 2017 DAFTAR NILAI AKREDITASI PRODI UNIVERSITAS AIRLANGGA 2017 No Jenjang Program Studi Nilai 1 S3 Ilmu Ekonomi Islam C 2 S3 Pengemban… Read More
AKREDITASI PRODI DI UNIVERSITAS NEGERI MALANG 2017 DAFTAR NILAI AKREDITASI PRODI DI UNIVERSITAS NEGERI MALANG Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE MicrosoftInternetExplorer4 … Read More
Akreditasi Prodi Universitas Negeri Jember 2017 Daftar Nilai Akreditasi Prodi Universitas Negeri Jember 2017 Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE MicrosoftInternetExp… Read More
SNMPTN 2017 Informasi Umum SNMPTN 2017 SNMPTN 2017.Kemenristek dikti resmi membuka pendaftaran SMPTN 2017, adapun informasi yang bisa anda beroleh sebagai berikut : 1. Panduan Pengisian PDSS bisa di ankses di http://pdss.snmptn.a… Read More
Akreditasi Prodi IKIP PGRI Jember 2017 Daftar Nilai Akreditasi Program Studi IKIP PGRI Jember 2017 No Nama Prodi Jenjang Nilai Akreditasi 1 Bimbingan dan Konseling S1 B 2 Pendidikan Luar Biasa S1 B… Read More
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 komentar:
Post a Comment